SUPERVISOR GENERAL AFFAIR
Deskripsi

Tanggung jawab:

Bertanggungjawab atas pengadaan barang dan jasa yang mendukung seluruh aktivitas operasional kantor dan melakukan pemeliharaan aset fisik kantor serta bekerjasama dengan bagian bisnis, operasional dan keuangan untuk melakukan pengelolaan anggaran atas biaya pengadaan barang/jasa, pemeliharaan serta biaya-biaya lain yang terkait.

 

Kualifikasi:

  • Laki-laki, Usia max 35 tahun
  • Pendidikan Min. D3 Segala Jurusan
  • Memiliki pengalaman min 2 tahun di posisi yang sama
  • Memiliki leadership skills serta mampu bekerja sama dalam tim
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik serta kemampuan negosiasi yang baik
  • Mampu bekerja dalam tekanan/target serta memiliki dedikasi&loyalitas yang tinggi
  • Menguasai komputer khususnya Microsoft Office
  • Memahami perihal mesin otomotif dan maintenance (kendaraan (mobil)