UPH College

UNTAR CAREER

UPH College adalah institusi Pendidikan transformatif pada jenjang SMA, berdiri sejak tahun 2010 di bawah naungan Yayasan Pendidikan Pelita Harapan (YPPH). UPH College memperoleh akreditasi A dari Badan Akreditasi Nasional Sekolah/Madrasah (BAN S/M). Berlokasi di Gedung E Universitas Pelita Harapan (UPH) Tangerang – Banten, UPH College saat ini memiliki lebih dari 1000 siswa yang berasal dari 34 provinsi di Indonesia.

UPH College terus berupaya memberikan pendidikan berkualitas bagi seluruh insan muda penerus bangsa, dengan melakukan pembaharuan pada system pembelajaran yang sesuai dengan tuntutan masa kini.

Kurikulum UPH College merupakan kurikulum masa kini yang menekankan perkembangan siswa secara holistic dan membekali siswa dengan ilmu sesuai minat masing-masing agar selalu siap menghadapi Tantangan Hidup sehari-hari, jenjang Perkuliahan, dan Karier masa depan.

Kurikulum UPH College adalah jump-start bagi para alumni dalam melanjutkan Pendidikan mereka di jenjang kuliah. Para alumni memiliki modal unggul yang berguna untuk Pendidikan universitas di dalam maupun di luar negeri.

Tenaga pengajar kami yang berdedikasi tinggi telah melalui proses seleksi yang ketat, serta diperlengkapi dengan berbagai macam pelatihan sesuai bidang dan minat terkait, yang tidak hanya mengajar siswa dengan berbagai pengetahuan dan keterampilan, tetapi juga membentuk karakter siswa.


Posisi Pekerjaan

No. Posisi Requirement Batas Tayang
1 Academic Teacher

Academic Teacher Position

  • Humanities/ Anthropology/ Public Policy Teacher
  • Physical Education (PE) Teacher
  • Mathematics Teacher
  • English Language & Literature Teacher
  • Philosophy Teacher
  • International Law/ Business Teacher
  • Applied Sciences Teacher

Requirements

  • Being in agreement and harmony with the vision and mission of UPH College
  • Interested to work in the education field as well as campus live environmen
  • Holding a Bachelor's or Master's Degree FROM ACCREDITED AND REPUTABLE UNIVERSITIES
  • Have the passion for teaching
  • Fluent in English with a minimum TOEFL score of 600 or IELTS score of 7 (for English teacher)
  • Willing to be trained and developed further toward organization growth, including further studies opportunity
20/04/2023
2 Junior & Senior (Human Resource, Accounting, Admission & marketing, Administrastion)

REQUIREMENTS

  • Being in agreement and harmony with the vision and mission of UPH College
  • Interested to work in the education field as well as campus live environment.
  • Holding a Bachelor's or Master's Degree from accredited and reputable universities
  • Preferable 1-3 years experience
  • Minimum average English communication skill and correspondence
  • Willing to be trained and developed further toward organization growth, including further studies opportunity
20/04/2023

 

Alamat Kirim

SEND YOUR RESUME TO OUR RECRUITMENT TEAM
Email : hr@uphcollege.com

Phone : (021) 54 212 555

Share this Post: